MENU
Digital Printing Solution
Home    Blog

Spesifikasi dan Keunggulan Mesin Flatbed Cutting Plotter iECHO PK0604 EOT

19-05-2021 15:55

.

Hello, sobat Blackpaint! Seperti yang kita lihat bahwa semakin hari bisnis di bidang percetakan semakin banyak jenisnya, bahkan terasa seakan tidak pernah ada habisnya untuk dibahas. Teknologi dan alat-alat cetak pun kini semakin canggih dan berkembang pesat. Salah satu contoh alat cetak yang canggih saat ini adalah Mesin Flatbed Cutting Plotter. Untuk saat ini, Blackpaint Print Shop menggunakan Mesin Flatbed Cutting Plotter yang bermerk iECHO PK0604 EOT untuk memotong kertas konstruk, packaging, sticker, vynil dan lain-lain. Tidak hanya sekedar memotong, mesin Flatbed Cutting Plotter juga bisa memotong kertas atau sticker mengikuti bentuk atau pola desain atau file yang ada, bahkan bisa memotong dengan Kiss Cut dan Die Cut. 


Dengan fungsi tersebut diatas, sepertinya Mesin Flatbed Cutting Plotter iECHO PK0604 EOT ini bisa menjadi solusi bagi anda yang ingin membuat Dummy Product, contoh sampel packaging, atau produksi dalam skala kecil dengan waktu yang singkat dan langsung jadi. Inilah salah satu alasan kenapa Blackpaint Print Shop menggunakana mesin ini untuk urusan memotong kertas dan sticker, bisa menghasilkan produk dengan cepat, hemat, tanpa membuang banyak sisa bahan. Dengan hal ini, customer tidak perlu lama menunggu karena barang pesanannya siap dengan cepat. 

.

Keunggulan Mesin Flatbed Cutting Plotter iECHO PK0604 EOT


Yang membuat Mesin Flatbed Cutting Plotter iECHO PK0604 EOT ini menjadi pilihan adalah system feed-nya dan penentuan posisi sepenuhnya otomatis dan adanya system memidai barcode sehingga memiliki tingkat presisi yang akurat (Toleransi 0,1mm) dan kecepatan yang tinggi (1000 mm/s) serta dilengkapi dengan sensor untuk membaca Marking dari sebuah Pola Gambar yang sudah ada, sehingga bisa melakukan proses Potong Outline dengan hasil yang akurat dan maksimal. Jika anda ingin memesan barang seperti sticker, hang tag dan sejenisnya dengan hasil yang akurat dan maksimal, anda bisa datang ke percetakan yang menggunakan mesin Flatbed Cutting Plotter iECHO PK0604 EOT, contohnya seperti di Blackpaint Print Shop. 

.


Untuk Spesifikasi Lengkapnya, bisa lihat disini :

.

MODEL PK 0604 EOT
MERK iECHO
Maximum Cutting Area 600 x 400 mm
Media Self Adhesive Marking Film (Vinyl, Fluorescent, Reflective)
Heavy Paper/Board (Pattern Paper, Oil Board)
Compressed Foam Sheet
Sandblast Resist Rubber
Clear Sheet for Plastic Boxes
High Intensity Reflective Film
Media Method Vaccuum System
Max Cutting Speed 1000 mm/s
Cutting Tool UCT,CTT,KCT
Cutting Thickness ?5mm
Cutting Accuracy ±0.1mm
Data Format PLT?DXF?HP/GL
Voltage 220v±10?50Hz
Power 4kw
Dimensi 2350mm×900mm×1150mm

.

BLACKPAINT PRINT SHOP

Jl. HR. Soebrantas/Panam, Komplek Ruko Panam Raya Square D13 -14 (Disebelah GIANT PANAM), Pekanbaru – Riau.

atau bisa hubungi kami :

Telp. | 0761 – 8418071 |   Call / SMS / WA | 0822 7707 4073 | – | 0813 7822 2166 |
blackpaintpku@gmail.com

Kunjungi Facebook BLACKPAINT ART PKU  Kunjungi Instagram @BLACKPAINTART

Blog Terkait

|

Ada yang bisa Kami Bantu?

Admin Online 1
0821 1785 0253
Admin Online 2
0822 7707 4073
Admin Online 3
0813 7822 2166
Halo, ada yang bisa kami bantu ?
x
Kami Sedang Online